tentang saya....

Foto saya
tegal, jawa tengah, Indonesia
Ayo.. cepat Belajar tuk mencapai masa depan yang cerah,,

Jumat, 10 April 2009



Cepat Mahir Linux

Linux adalah sebuah Operating System (OS) turunan dari UNIX, yang merupakan implementasi independen dari standard IEEE untuk OS yang bernama POSIX (Portable Operating System Interface). OS adalah perangkat lunak (software) yang mengatur koordinasi kerja antar semua perlengkapan perangkat keras (hardware) dalam sebuah komputer. Linux memiliki kemampuan yang berbasis ke standard POSIX meliputi true-multitasking, virtual memory, shared libraries, demand-loading, proper memory management, dan multiuser. Linux seperti layaknya OS UNIX lainnya, mendukung banyak software mulai dari TEX, X Window, GNU C/C++ sampai ke TCP/IP.

Tulisan ini akan menjelaskan Linux secara general, dimulai dari pengenalan, sejarah, distribusi, instalasi, sampai ke daftar perintah-perintah linux yang ada.

1 komentar: